Minggu, 23 Mei 2010

Program Latihan Teknik untuk Atlet Taekwondoin


Dalam program teknik tendangan dasar ini dipaparkan bagaimana cara membentuk pola tendangan kita agar menghasilkan suatu gerakan yang ideal, dan membantu para Taekwondoin pemula untuk belajar tendangan dasar.

1. Momtong Dollyo Chagi/Roundhouse Kick



- Tempelkan paha di dinding, arah pandangan mata ke samping, tumpuan diusahakan merapat ke dinding.












- Ayunkan kaki perlahan (tidak usah memakai power.












- Lalu tarik kembali ke posisi semula

- Lakukan ini berulang-ulang, untuk arah ke kanan juga sama

- Standarnya kiri 50 kali, kanan 45 kali, usahakan kaki kiri lebih banyak dari kaki kanan

- Jika kamu kidal, kanan lebih banyak dari yang kiri.



2. Eolgol Ap Chagi/Front Kick/Tendangan ke arah depan atas


- Atur jarak sedekat mungkin dengan dinding













- Mulai mengangkat kaki, usahakan lutut sedekat mungkin dengan dinding.












- Angkat kaki (dengan power) jangan sampai kaki menyentuh dinding.

- Lakukan berulang kali, intinya kaki kiri harus lebih banyak dari kaki kanan, kalau kamu kidal maka sebaliknya.





3. Dwichagi/Back Kick

- Tumpuan kaki diusahakan dekat dengan dinding

- Arah pandangan mata ke ujung kaki yang akan diayun











- Ayunkan kaki (tidak usah memakai power)

- Ingat, pandangan mata pada ujung kaki












- Lalu kembali ke posisi semula.









4. Yeop Chagi/Side Kick/Tendangan ke samping

- Lutut sedekat mungkin dengan dinding

- Arah pandangan mata ke ujung kaki

- Posisi telapak kaki menggunakan pisau kaki











- Sentakkan tendangan dengan power













- Lalu tarik ke posisi semula.










Jumlah tendangan kiri harus lebih banyak dari yang kanan, kalau kamu kidal, maka tendangan kanan harus lebih banyak dari yang kiri.

Tidak ada komentar:

Left Content

WELCOME TO

"Apri Nelsen Nasibet's Blog"

"Semoga Dapat Memberikan Manfaat Dan Ilmu Yang Berguna Bagi Anda Semua"

DolyoDwi Chagi

"TIM TAEKWONDO UNSRI"

 

Profile

**Biodata Singkat**

DolyoDwi Chagi

 

Nama
: Apri Nelsen Nasibet
TTL
: Palembang, 03 april 1989
NO.HP
: 085367074568. 081930615961
Alamat
: Jln. Sarjana Prum. Restu Iman Asri Blok. D No.67
Status
: Single
Agama
: Islam
Gol. Darah
: A
Hobby
: Olahraga, Browsing, Games
Tinngi Badan
: 172 Cm
Berat
: 55 Kg
Organisasi
: Taekwondo Unsri,
Pesan
: Menjadilah yang berguna bagi siapapun juga dalam hidup ini yang tidak merugikan siapan pun juga.
Motto
: Kegagalan awal dari kesuksesan
Cita-cita
: Ingin menjadi yg terbaik
Kesan
: Selama aku duduk di bangku perguruan tinggi ini sampai sekarang banyak mendapatkan pelajaran yang berharga bagi ku

 

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

PENDIDIKAN JASMANI DAN KESEHATAN

UNIVERSITAS SRIWIJAYA

t4belajarblogger.blogspot.com